27.11.14

Armada - Katakan Sejujurnya - Chord

Lagu Katakan Sejujurnya menjadi salah satu andalan band Armada dalam Albumnya yang berjudul Pagi Pulang Pagi yang baru saja diluncurkan pada tahun 2014.

kunci gitar armada katakan sejujurnya
Judul: Armada - Katakan Sejujurnya
Album: Pagi Pulang Pagi 2014

Lirik Armada - Katakan Sejujurnya mengisahkan tentang cinta dari seorang yang akhirnya bertemu dengan orang yang dicintainya. Namun cinta yang dirasakan hanya sesaat dan saat ini tidak ada keindahan dalam cinta tersebut. Cerita itu ada dalam lirik dari single lagu dibawah ini.

Kunci Gitar Armada - Katakan Sejujurnya

[Intro:]
Em  C  D
Em  C  D  G

         G
Kalau dulu.. kita tak bertemu
                                  C
Takkan pernah ku rasakan artinya rindu
         D
Kalau dulu.. kita dulu tak kenal
                                 G
Takkan pernah ku rasakan jatuh cinta

      G
Kau berikan aku cinta
       C
Dan semua yang terindah
      Am         D      G  C  D
Namun hanya sehari.. saja

[Reff:]
        G
Katakanlah.. katakan sejujurnya
         C       D           G
Apa mungkin.. kita.. bersatu..
          C
Kalau tak mungkin lagi hujan
      Bm         Em
Menyejukkan hati kita
      Am          D          G
Untuk apa kau dan aku bersatu..

          C
Kalau tak mungkin lagi kita
      Bm            Em
Bercerita tentang cinta
     Am           D      Em
Biarkanlah ku pergi jauh..

[musik]

[Reff:]
        G
Katakanlah.. katakan sejujurnya
         C       D           G
Apa mungkin.. kita.. bersatu..
          C
Kalau tak mungkin lagi hujan
      Bm         Em
Menyejukkan hati kita
      Am          D          G
Untuk apa kau dan aku bersatu..

          C
Kalau tak mungkin lagi kita
      Bm            Em
Bercerita tentang cinta
     Am           D      Em
Biarkanlah ku pergi jauh..

                G
Ooo... Katakanlah.. katakan sejujurnya
Lihat juga lirik lagu lainnya yang juga menjadi salah satu pada album Pagi Pulang Pagi. Lagu tersebut yaitu Armada - Jangan Marah Lagi.

Armada - Katakan Sejujurnya - Chord Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

Berikan Komentar Anda disini:

0 komentar:

Music Blogs