17.11.14

Cokelat - #Like! - Chord

Cokelat adalah band yang sudah lama layaknya band ungu, group ini berusia 18 tahun hingga lagu ini diluncurkan. Salah satu lagu yang menjadi single dari album coklat berjudul Sama.

kunci gitar cokelat like
Judul: Cokelat - #Like!
Album : Single 2014

Lirik lagu like ini bercerita tentang semangat berkarya walaupun banyak halangan yang menghadang namun tetap maju terus dan menikati proses karena berkarya menjadi tujuan utama dari group band coklat hingga sampai sekarang masih tetap eksis.

Kunci Gitar Cokelat - #Like!

[intro:] A

A
tak mengapa, bila ku sendiri
F#m
bukan berarti, selalu sepi
D                E           A
itu inginku, kan ku jalani saja

A
tak mengapa, bila berbeda
F#m
bukan berarti, itu salah
   D              E             A
ku tak perduli, inilah yang ku mau..

[*]
D                  A
tak ku hiraukan, kata meraka
F#m               E
ini hidupku, milikku...

[reff]
A                    F#m
kudengarkan suara hatiku..
D             E
ikuti lakukan yang kumau..
A                 F#m
kunikmati seluruh hidupku
D               E
yakin kulakukan yang ku suka

A
oh i like it, you know i like it!

A
tak mengapa, bila ucapku
F#m
bukan yang ingin, mereka dengar
    D               E        A
kan kunynyikan, teriakan hatiku..

Kembali ke [*][reff]

[int] D  E  F#m  E
      F#m  D  F#m  D

D
ini jalanku..
A                 E
ini hidupku, milikku..

Kembali ke [reff][2x]

A
oh i like it, you know i like it!
A
oh i like it, you know i like it!
Lihat Juga Lagu Populer lainnya dan Kunci Gitar Ungu - Terbaik.

Cokelat - #Like! - Chord Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

Berikan Komentar Anda disini:

0 komentar:

Music Blogs